Aliran Maturidiyah: Sejarah, Pemikiran, dan Pengaruhnya Dalam Teologi Islam

Authors

  • Halimatun Sakdiah Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Medan
  • Khairul Amaliah Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Medan
  • Diva Amanda Br Bangun Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Medan
  • Mutiara Mastina Fitri Daulay Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Medan
  • Zulfahmi Lubis Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Medan
  • Muhammad Basri Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Medan

DOI:

https://doi.org/10.56832/pema.v5i3.2372

Keywords:

Maturidiyah, Kalam, Teologi Islam, Abu Mansur al-Maturidi, Akidah.

Abstract

Penelitian ini bertujuan mendeskripsikan perkembangan, prinsip teologis, serta kontribusi aliran Maturidiyah dalam khazanah teologi Islam. Kajian ini menggunakan metode penelitian kualitatif berbasis studi pustaka dengan menganalisis karya-karya klasik Abu Mansur al-Maturidi beserta literatur kontemporer mengenai pemikiran kalam. Hasil kajian menunjukkan bahwa Maturidiyah merupakan aliran Sunni yang menempatkan akal dan wahyu secara seimbang, mengambil posisi moderat di antara aliran rasional ekstrem dan tekstual ekstrem. Pemikiran Maturidiyah berpengaruh besar dalam mazhab Hanafi dan menjadi fondasi teologis bagi Kesultanan Turki Utsmani. Temuan penelitian ini menegaskan bahwa pendekatan rasional-moderat Maturidiyah relevan dalam menjawab isu-isu keagamaan kontemporer, termasuk moderasi beragama dan tantangan pemikiran ekstrem.

Downloads

Published

2025-12-31

How to Cite

Sakdiah, H., Amaliah, K., Br Bangun, D. A., Daulay, M. M. F., Lubis, Z., & Basri, M. (2025). Aliran Maturidiyah: Sejarah, Pemikiran, dan Pengaruhnya Dalam Teologi Islam. PEMA, 5(3), 946–951. https://doi.org/10.56832/pema.v5i3.2372

Issue

Section

Table of Content | Articles