Lebih Dari Sekadar Nilai: Pentingnya Kecerdasan Sosial dan Emosional Pada Anak
DOI:
https://doi.org/10.56832/edu.v5i2.1508Keywords:
Kecerdasan Sosial, Kecerdasan Emosional, Anak, dan Peran Orang TuaAbstract
Selama ini, keberhasilan anak sering diukur secara sempit melalui pencapaian akademik, seperti nilai tinggi, peringkat kelas, atau prestasi sekolah. Paradigma ini menyebabkan aspek kecerdasan sosial dan emosional kurang mendapat perhatian, padahal keduanya sangat penting dalam membentuk anak yang tangguh, empatik, dan mampu menjalin relasi sosial yang sehat. Artikel ini merupakan studi pustaka yang bertujuan menganalisis peran kecerdasan sosial dan emosional dalam mendukung keberhasilan anak secara holistik. Kecerdasan emosional mencakup kemampuan mengenali dan mengelola emosi diri serta orang lain, meliputi lima aspek: kesadaran diri, pengendalian diri, motivasi, empati, dan keterampilan sosial. Sementara itu, kecerdasan sosial berfokus pada kemampuan berinteraksi, memahami norma sosial, dan menjalin hubungan interpersonal secara efektif. Keduanya saling melengkapi dalam membentuk karakter anak yang siap menghadapi tantangan hidup. Oleh karena itu, keterlibatan aktif orang tua, guru, dan lingkungan sekitar sangat diperlukan untuk menumbuhkan kecerdasan sosial dan emosional sejak usia dini.
References
Alviana, A., Suharyani, S., Rizka, M. A., & Herlina, H. (2022). Analisis Korelasi Kelas Orang Tua (Parenting) Dengan Perkembangan Sosial Emosional Anak di Lembaga PAUD Mumtaz. Jurnal Paedagogy, 9(2), 276. Https://Doi.Org/10.33394/Jp.V9i2.4855
Damayanti, S., Asbari, M., Setiawan, D., & Saputra, M. S. (2023). Emotional Intelligence: Mengapa Ei Lebih Penting Daripada Iq? Literaksi: Jurnal Manajemen Pendidikan, 01.
Geni, P. L. (2011). Benarkah Eq Lebih Penting Daripada Iq?
Hayati, R., & Amalia, D. (2021). Mengembangkan Sosial Emosional Anak Dengan Permainan Tradisional Engklek di TK IT Permata Sunnah Kota Banda Aceh. Jim Paud), 6(4), 49–58.
Hidayah, A. N., Diana, D., & Setiawan, D. (2022). Kegiatan Bermain Peran Untuk Mengembangkan Sosial Emosional Anak Pada Kelompok Bermain Birrul Walidain Sragen. Jurnal Pendidikan, 31(1), 01. Https://Doi.Org/10.32585/Jp.V31i1.1959
Lapanda, S., Sofia, A., & Drupadi, R. (2022). Hubungan Empati dengan Perilaku Prososial Anak Usia Dini. Incrementapedia: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini Program Studi Pg-Paud Fakultas Pedagogi Dan Psikologi Universitas Pgri Adi Buana Surabaya, 04(02). Http://Jurnal.Unipasby.Ac.Id/Index.Php/Incrementapedia
Mahyuddin, N. (2019). Emosional Anak Usia Dini. Prenadamedia Group.
Maulana, A. (2021). Pengelolaan Pembelajaran Dalam Proses Pengembangan Sosial Emosional Standar Paud. Guepedia.
Mishra, P., & Azam, H. G. M. (2022). Quality Of Life (Qol): Role Of IQ, EQ, And SQ. In Peer Reviewed And Refereed Journal (Issue 4). Http://Ijmer.In/Pdf/E-Certificate%20of%20publication-Ijmer.Pdf
Nurhasanudin, & Santika, T. (2022). Pendekatan Sentra Bermain Peran Untuk Meningkatkan Kecerdasan Sosial Emosional Anak Usia Dini. Joce; Journal Of Community Education, 2(1).
Nuryana, A., & Mardianti, L. (2024). Analysis Of Success Values With Internalization Of Iq, Sq, And Eq In Achievment’s Students In Zone Course Institution. In Jurnal Bahasa Dan Sastra Inggris (Vol. 13, Issue 2).
Palintan, T. A. (2020). Membangun Kecerdasan Emosi Dan Sosial Anak Sejak Usia Dini. Kencana.
Pradipta, D., Mulyadi, S., & Rahman, T. (2021). Pola Asuh Orang Tua Terhadap Kecerdasan Emosional Anak Usia Dini. In Desember (Vol. 5, Issue 2).
Rahmi, P. (2019). Mengembangkan Kecerdasan Sosial Dan Emosinal Anak Usia Dini.
Rukminingsih, Adnan, G., & Latief, M. A. (2020). Metode Penelitian Pendidikan. Www.Erhakautama.Com
Sa’diyah, R., Shofiyah, S., Siregar, N., & Sutini, A. (2020). Urgensi Kecerdasan Sosial (Social Intelligent) Bagi Anak Usia Dini. In Jurnal Ilmu Keislaman Dan Sosial (Vol. 3, Issue 1).
Saputra Jaya, I., Malli, R., & Penulis, N. (2019). Pengembangan Kecerdasan Emosional Pada Anak Dalam Perspektif Pendidikan Islam. Jurnal Kajian Islam Kontemporer, 10(2).
Shofiyah, S., Sa’diyah, R., Siregar, N., & Sutini, A. I. (2019). Urgensi Kecerdasan Sosial (Social Intelligent) Bagi Anak Usia Dini. In Jurnal Ilmu Keislaman Dan Sosial (Vol. 2, Issue 1).
Sit, M. (2021). Optimalisasi Kecerdasan Majemuk Anak Usia Dini Dengan Permainan Tradisional (1st Ed.). Kencana.
Sugiyono. (2021). Metode Penelitian Pendidikan (3rd Ed., Vol. 2). Alfabeta.
Sukatin, S., Chofifah, N., Turiyana, T., Paradise, M. R., Azkia, M., & Ummah, S. N. (2020). Analisis Perkembangan Emosi Anak Usia Dini. Golden Age: Jurnal Ilmiah Tumbuh Kembang Anak Usia Dini, 5(2), 77–90. Https://Doi.Org/10.14421/Jga.2020.52-05
Triana, R. S. , Winnuly, & Susanti, T. (2024). Pentingnya Meningkatkan Kecerdasan Sosial Emosional Pada Anak Usia Dini. Education Journal?: Journal Education Research And Development, 8. Https://Doi.Org/10.31537/Ej.V8i1.1645
Ulwan, A. N. (2020). Tarbiyatul Aulad Pendidikan Anak Dalam Islam (6th Ed.). Khatulistiwa Press.
Zahra, G., Ahmad, N., & Kaddour, A. (2024). The Impact Of IQ And EQ On Students’ Psychological Well-Being:An Empirical Study On University Students. Pakistan Business Review, 25.



