Hubungan Tingkat Pengetahuan Perawatan Luka Terhadap Keberhasilan Pengendalian Infeksi Diabetes Melitus
DOI:
https://doi.org/10.56832/edu.v5i2.1609Kata Kunci:
Diabetes melitus, infeksi, pengetahuanAbstrak
Diabetes merupakan gangguan metabolik jangka panjang yang dicirikan oleh tingginya kadar gula darah, yang disebabkan oleh kurangnya insulin baik secara total maupun relatif. Hal ini berkaitan dengan masalah pada sel beta, ketahanan terhadap insulin, atau kombinasi dari keduanya. Diabetes mellitus dapat menyebabkan peningkatan gula darah, yang memicu gejala klasik seperti buang air kecil yang berlebihan, rasa haus yang meningkat, keletihan dan penurunan kemampuan fisik, penurunan berat badan yang tidak dapat dijelaskan, masalah penglihatan, dan peningkatan risiko infeksi. Penelitian ini bertujuan untuk hubungan tingkat pengetahuan pasien mengenai perawatan luka terhadap keberhasilan pengendalian infeksi pada penderita diabetes melitus. Metode penelitian menggunakan desain crossssectional. Populasi dalam penelitian ini seluruh responden yang sedang berobat DM dengan jumlah 42 orang dan teknik pengambilan sampel sampling jenuh sebanyak 42 orang. Metode pengumpulan data dengan menggunakan kuesioner dan analisa bivariat menggunakan Speaman’s rho. Hasil penelitian didapatkan tingkat pengetahuan pada 42 responden didapatkan mayoritas baik dan minoritas kurang. Pada tingkat pengendalian infeksi sesudah diberikan pengetahua didapatkan mayoritas infeksi baik dan minoritas pengendalian infeksi kurang. Sedangkan hasil uji variabel tingkat pengetahuan dan pengendalian infeksi didapatkan hasil Spearman’s rho 0,19. Dengan demikian dapat ditarik kesimpulan bahwa terdapat hubungan yang kuat antara pengetahuan dengan pengendalian infeksi.Referensi
Alhuda, & Muhammad Sabil, T. (2025). HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN PASIEN DENGAN TAHAP KESEMBUHAN LUKA KAKI DIABETIK DI KLINIK ALHUDA WOUND CARE LHOKSEUMAWE. Jurnal Kesehatan Akimal, 4(1). https://doi.org/https://doi.org/10.58435/jka.v4i1.157
Arifin, N. A. W. (2021). Hubungan Pengetahuan Pasien Diabetes Melitus Tipe II dengan Praktik Perawatan Kaki dalam Mencegah Luka Di Wilayah Kelurahan Cengkareng Barat. Jurnal Keperawatan Muhammadiyah Bengkulu, 09(01), 1–10.
Aryani, M., Hisni, D., & Lubis, R. (2022). Hubungan tingkat pengetahuan dan sikap terhadap pencegahan ulkus kaki diabetik pada pasien dm tipe 2 di Puskesmas Kecamatan Pasar Minggu. CENDEKIA UTAMA, 11(3).
Astuti, R. K. (2024). Pengaruh Diabetes Self-Management Education (DSME) Berbasis Keluarga terhadap Peningkatan Pengetahuan dan Sikap dalam Pengendalian Glukosa Darah. Media Publikasi Promosi Kesehatan Indonesia (MPPKI), 7(2), 408–413. https://doi.org/10.56338/mppki.v7i2.4456
Cole, J. B., & Florez, J. C. (2020). Genetics of diabetes mellitus and diabetes complications. Nature Reviews Nephrology, 16(7), 377–390. https://doi.org/10.1038/s41581-020-0278-5
Dayaningsih, D. (2023). Penerapan Edukasi Dengan Media Booklet Dan Audiovisual Untuk Meningkatkan Pengetahuan Keluarga Tentang Perawatan Luka Kaki Diabetes Mellitus Di Wilayah Binaan Puskesmas Sekaran Semarang. Jurnal Ventilator, 1(3), 320–331. https://doi.org/10.59680/ventilator.v2i1.949
Farida, U., Sugeng Walujo, D., & Aulia Maratina, N. (2023). Hubungan Tingkat Pengetahuan Diabetes Mellitus Terhadap Kadar Gula Darah Pasien Diabetes Mellitus di Puskesmas X. Indonesian Journal of Pharmaceutical Education, 3(1). https://doi.org/10.37311/ijpe.v3i1.19052
Fitri, A. Z., & Kurniasari, R. (2022). EFEKTIVITAS EDUKASI MENGGUNAKAN MEDIA PODCAST TERHADAP PENINGKATAN PENGETAHUAN PENCEGAHAN DAN PENGENDALIAN DIABETES MELITUS. PREPOTIF Jurnal Kesehatan Masyarakat, 6(2).
Gede, I., Dinata, S., Agung, A., Wira, G., & Yasa, P. (2021). TATALAKSANA TERKINI INFEKSI KAKI DIABETES. Ganesha Medicina Journal, 1(2).
Harreiter, J., & Roden, M. (2023). Diabetes mellitus: definition, classification, diagnosis, screening and prevention (Update 2023). Wiener Klinische Wochenschrift, 135, 7–17. https://doi.org/10.1007/s00508-022-02122-y
IDF. (2021). IDF Diabetes Atlas (H. S. Edward J Boyko, Dianna J Magliano Suvi Karuranga, Lorenzo Piemonte, Phil Riley Pouya Saeedi, Ed.; 10th ed.). Internasional Diabetes Federation.
Kemenkes. (2023). SURVEI KESEHATAN INDONESIA (SKI). In KEMENKES BKPK.
Malisngorar, M. S. J., & Tunny, I. S. (2022). Pengaruh Pendidikan Kesehatan Perawatan Kaki terhadap Pengetahuan Penderita Diabetes Mellitus di Desa Tulehu Kecamatan Salahutu Kabupaten Maluku Tengah Tahun 2021. JUMANTIK (Jurnal Ilmiah Penelitian Kesehatan), 6(4), 355. https://doi.org/10.30829/jumantik.v6i4.10420
Mandowen, A., Pangkerego, S., Lontaan, E., & Pangkerego, S. (2024). HUBUNGAN PENGETAHUAN DENGAN PENCEGAHAN TERJADINYA DIABETES MELITUS TIPE II PADA PASIEN DIPUSKESMAS KAKASKASEN KOTA TOMOHON. Jurnal Dharma Medika, 10(10).
Marito, R., & Lestari, I. C. (2021). Hubungan Antara Tingkat Pengetahuan Dengan Tingkat Kepatuhan Minum Obat Pasien Diabetes Melitus Tipe 2. Jurnal Kedokteran Ibnu Nafis, 10(2), 122–127. https://doi.org/10.30743/jkin.v10i2.180
Mulfianda, R., & Desreza, N. (2023). Relationship between Knowledge Level and Diabetes Self-Management with Stress Level of Diabetes Mellitus Patients. Journal of Healtcare Technology and Medicine, 9(2), 2615–109.
Ningrum, T. P., Alfatih, H., & Yuliyanti, N. T. (2021). HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN DENGAN PERILAKU PERAWATAN KAKI PADA PASIEN DIABETES MELITUS TIPE II. Jurnal Keperawatan BS, 9(2), 166–177. http://ejurnal.ars.ac.id/index.php/keperawatan/index
Nurhayati, C. (2022). Hubungan tingkat pengetahuan tentang diabetes melitus, self management dengan kualitas hidup pada pasien diabetes melitus tipe 2. Journal of Nursing and Health Science, 1(2). www.ejournal.stikes-pertamedika.ac.id/index.php/jnhs
Panjaitan, E. H. E., Nadapdap, T. P., & Hernike, L. (2021). Pengaruh Tindakan Perawatan Luka Terhadap Proses Penyembuhan Luka Ulkus Diabetikum Pada Pasien Dm Di Puskesmas Kota Rantauprapat. Jurnal Bidang Ilmu Kesehatan, 11(1), 1693–6868. http://ejournal.urindo.ac.id/index.php/kesehatan
Profil Kesehatan Sumut, S. utara. (2023). PROFIL KESEHATAN SUMATERA UTARA. In Badan Pusat Statistik Provinsi Sumatera Utara.
Riskiyanah, S., & Mochartini, T. (2024). Efektifitas Penggunaan Senam Kaki Diabetes Mellitus dengan Kertas Koran, Edukasi Kesehatan, dan Terapi Nutrisi Medis untuk Mencegah Luka Diabetes Melitus pada Lansia di RS Bhayangkara Brimob. MAHESA?: Malahayati Health Student Journal, 4(5), 1716–1725. https://doi.org/10.33024/mahesa.v4i5.14265
Romina, F., Savitri, E. W., Fahrudin, S., Dharma, A., & Pontianak, I. (2022). HUBUNGAN PENGETAHUAN PASIEN DIABETES MELITUS TERHADAP TERJADINYA ULKUS DIABETIK DI PUSKESMAS NANGA PINOH. JNA Journal Nursing Army, 3(1), 28–34.
Saputra, M. K. F., Masdarwati, M., Lala, N. N., Tondok, S. B., & Pannyiwi, R. (2023). Analysis of the Occurrence of Diabetic Wounds in People with Diabetes Mellitus. Jurnal Ilmiah Kesehatan Sandi Husada, 12(1), 143–149. https://doi.org/10.35816/jiskh.v12i1.915
Schröer, C., Kruse, F., & Gómez, J. M. (2021). A systematic literature review on applying CRISP-DM process model. Procedia Computer Science, 181(2019), 526–534. https://doi.org/10.1016/j.procs.2021.01.199
Supardi, Purnomo, R. T., & Mawardi. (2023). Tingkat Pengetahuan Upaya Pencegahan Diabetes Melitus pada Pralansia. TRIAGE: Jurnal Ilmu Keperawatan, 10(1), 17–21.
Utama, Y. A., & Nainggolan, S. S. (2021). Upaya pengendalian komplikasi diabetes melitus Di RT 08 Kelurahan 22 Ilir Palembang. Journal Abdimas Musi Charitas, 5(1).



