Implementasi Metode Cerita pada Mata Pelajaran SKI di SMP IT Muhammadiyah Simpang Empat Marbau Labuhanbatu Utara

Penulis

  • Wilda Ayu Pitria Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara
  • Rizka Harfiani Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara

DOI:

https://doi.org/10.56832/edu.v3i3.391

Kata Kunci:

Metode Cerita, Sejarah Kebudayaan Islam

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui implementasi metode cerita pada mata pelajaran sejarah kebudayaan Islam di SMP IT Muhammadiyah Simpang Empat Marbau Labuhanbatu Utara serta apa saja faktor-faktor pendukung dan penghambatnya. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan jenis penelitian kualitatif deskriptif. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah observasi, wawancara dan dokumentasi. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa penerapan metode cerita pada mata pelajaran sejarah kebudayaan Islam di kelas VII SMP IT Muhammadiyah Simpang Empat Marbau Labuhanbatu Utara berjalan dengan baik, akan tetapi dalam pelaksanaannya masih ada beberapa faktor atau kendala yang dihadapi oleh guru bidang studi sejarah kebudayaan Islam, sehingga menyebabkan para siswa kurang memahami konteks dan makna yang terkandung dari pelajaran sejarah kebudayaan Islam.

Referensi

Abdullah, U. M. K., & Azis, A. (2019). “Efektifitas Strategi Pembelajaran Analisis Nilai Terhadap Pengembangan Karakter Siswa pada Mata Pelajaran Sejarah Kebudayaan Islam” Jurnal Penelitian Pendidikan Islam, 7(1). https://doi.org/10.36667/jppi.v7i1.355.

Assingkily, M. S. (2021). Metode Penelitian Pendidikan: Panduan Menulis Artikel Ilmiah dan Tugas Akhir. Yogyakarta: K-Media.

Basri, M. (2011). Dasar-dasar dan Perancangan Evaluasi Pembelajaran. Bandar Lampung: Unila Press.

Harfiani, R., & Fanreza, R. (2019). “Implementasi Model Pembelajaran Lesson Study Pratikum Wisata dalam Upaya Meningkatkan Pemahaman Konsep dan Berpikir Kreatif Mahasiswa pada Mata Kuliah Media” Jurnal Agama dan Pendidikan Islam, 1(1), 135-154. https://jurnal.umsu.ac.id/index.php/intiqad/article/view/2041.

Moeslichatoen, R. (2004). Metode Pengajaran di Taman Kanak-kanak. Jakarta: PT Rineka Cipta.

Nurmansyah, G. (2013). Pengantar Antropologi Sebuah Ikhtisar Mengenal Antropolog. Bandar Lampung: CV. Aura Utama Raharja.

Rifriyanti, E. (2019). “Variasi Metode Pembelajaran Sejarah Kebudayaan Islam (SKI) di MTS Miftahul Ulum Weding Bonang Demak” Al-Fikri: Jurnal Studi dan Penelitian Pendidikan Islam, 2(2). https://doi.org/10.30659/jspi.v2i2.546.

Sugiarti, Y., Priatna, O. S., & Nawawi, K. (2017). “Pengaruh Metode Cerita Terhadap Hasil Belajar Siswa pada Mata Pelajaran Sejarah Kebudayaan Islam Kelas III di MI Sirojul Falah” Attadib: Journal of Elementary Education, 1(2). https://jurnalfai-uikabogor.org/index.php/attadib/article/view/19.

Sugiyono, S. (2016). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Tanfidiyah, N., & Utama, F. (2019). “Mengembangkan Kecerdasan Linguistik Anak Usia Dini Melalui Metode Cerita” Golden Age : Jurnal Ilmiah Tumbuh Kembang Anak Usia Dini, 4(3), 9-18. https://doi.org/10.14421/jga.2019.43-02.

##submission.downloads##

Diterbitkan

2023-09-13

Terbitan

Bagian

Table of Content | Articles