Urgensitas Pelayanan Konseling: Sebuah Studi Literatur
DOI:
https://doi.org/10.56832/edu.v4i1.426Keywords:
Kesejahteraan Mental, Pelayanan Konseling, Studi LiteraturAbstract
Tulisan ini bertujuan untuk menyelidiki dan merangkum pentingnya pelayanan konseling melalui studi literatur. Penulis menganalisis peran konselor atau guru BK dalam membantu peserta didik mengatasi masalah pribadi, meningkatkan profesionalisme, dan mengembangkan potensi siswa. Penulis juga mengeksplorasi faktor-faktor filosofis, psikologis, sosial budaya, ilmu pengetahuan, dan teknologi yang memengaruhi kebutuhan akan bimbingan dan konseling. Hasil analisis ini memberikan pemahaman yang kuat mengenai pentingnya pelayanan bimbingan dan konseling dalam konteks pendidikan, serta dalam menghadapi tantangan kompleks masyarakat modern, pemahaman mendalam tentang peran konseling dalam meningkatkan kesejahteraan mental menjadi semakin krusial. Tinjauan literatur mencakup berbagai perspektif teoretis dan praktis, mengeksplorasi dampak positif pelayanan konseling dalam mengatasi stres, kecemasan, dan masalah psikologis lainnya. Implikasi temuan literatur terhadap pengembangan kebijakan kesehatan mental dan perbaikan layanan konseling menjadi fokus utama dalam menjawab kompleksitas kebutuhan individu.
References
Adi, P. P. (2016). “Profesionalisme Guru BK dalam Mengimplementasikan Program Bimbingan dan konseling di MA Nahdlatul Muslimin” Skripsi, STAIN Kudus. http://repository.iainkudus.ac.id/id/eprint/103.
Assingkily, M. S. (2021). Metode Penelitian Pendidikan: Panduan Menulis Artikel Ilmiah dan Tugas Akhir. Yogyakarta: K-Media.
Badaruddin, A., Erlamsyah, E., & Said, A. (2016). “Hubungan Kesehatan Mental dengan Motivasi Belajar Siswa” Konselor, 5(1). https://ejournal.unp.ac.id/index.php/konselor/article/view/6543.
Bulu, B., Taqwa, T., Rajab, M., & Bulu, R. M. (2021). “Sikap Peserta Didik pada Pembinaan Kesehatan Mental Berbasis Bimbingan dan Konseling Islam” Jurnal Konsepsi, 10(3). https://www.p3i.my.id/index.php/konsepsi/article/view/103.
Darmawan, C. (2020). “Implementasi Kebijakan Profesi Guru Menurut Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2005 tentang Guru dan Dosen dalam Perspektif Hukum Pendidikan” Wacana Paramarta: Jurnal Ilmu Hukum, 19(2), 61-68. http://www.paramarta.web.id/index.php/paramarta/article/view/86.
Fauzi, A. R. (2017). “Implementasi Multiple Intelligences Research (MIR) dalam Pengelompokan Kelas dan Pembelajarannya (Studi Kasus di MIM PK Kartasura Tahun Ajaran 2015/2016)”, Skripsi, Universitas Muhammadiyah Surakarta. https://eprints.ums.ac.id/id/eprint/41842.
Mardiana, M. D., Mas’ud, A., Sibulo, M., Nofrianti, A. S. U., & Irawati, I. (2022). “Pengaruh Pembelajaran Online di Era Covid-19 Terhadap Kesehatan Mental Mahasiswa” Jurnal Ilmiah Kesehatan Sandi Husada, 11(1). https://akper-sandikarsa.e-journal.id/JIKSH/article/view/751.
Nasution, H. S., et.al. (2021). Konsep, Teori, dan Aplikasi Bimbingan dan Konseling dalam Pendidikan. Surabaya: Universitas Pemuda.
Nurochim, N. (2020). “Optimalisasi Program Usaha Kesehatan Sekolah untuk Kesehatan Mental Siswa” Jurnal Konseling dan Pendidikan, 8(3). http://www.jurnal.konselingindonesia.com/index.php/jkp/article/download/414/293.
Pratama, R. B., Suryati, W., & Murni, S. (2022). “Layanan Konseling Individu untuk Meningkatkan Kesehatan Mental Siswi Broken Home Melalui Teknik Behavioral di SMAN 1 Natar” Jurnal Ilmiah Mahasiswa Bimbingan Konseling (JIMBK), 4(1). https://www.stkippgribl.ac.id/eskripsi/index.php/jmbk/article/view/328.
Suranata, K., Dharsana, I. K., Paramartha, W. E., Dwiarwati, K. A., & Ifdil, I. (2021). “Pengaruh Model Strength-Based Counseling dalam LMS Schoology untuk Meningkatkan Kesehatan Mental dan Kesejahteraan Psikologis Siswa” Jurnal Penelitian Pendidikan Indonesia, 7(1). https://doi.org/10.29210/020211142.
Syafitri, D. U., & Rahmah, L. (2021). “Pelatihan Konselor Sebaya Daring untuk Meningkatkan Literasi Kesehatan Mental Siswa di SMA Islam XY Semarang” Gadjah Mada Journal of Professional Psychology (GamaJPP), 7(1). https://journal.ugm.ac.id/gamajpp/article/view/62299.