Upaya Peningkatan Prestasi Belajar Melalui Pemberian Tugas Berbasis Portofolio pada Mata Pelajaran Fikih Kelas VIII MTs Al-Washliyah Pangkalan Berandan

Penulis

  • Nita Karisma Sekolah Tinggi Agama Islam Jam'iyah Mahmudiyah Tanjung Pura Langkat
  • Muhammad Saleh Sekolah Tinggi Agama Islam Jam'iyah Mahmudiyah Tanjung Pura Langkat
  • Satria Wiguna Sekolah Tinggi Agama Islam Jam'iyah Mahmudiyah Tanjung Pura Langkat

DOI:

https://doi.org/10.56832/edu.v2i1.191

Kata Kunci:

Pemberian Tugas, Prestasi Belajar, Portofolio

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa upaya peningkatan prestasi belajar siswa melalui pemberian tugas berbasis portofolio. Prestasi belajar pada umumnya berkenaan dengan aspek pengetahuan, sedangkan hasil belajar meliputi aspek pembentukan watak peserta didik. Kata prestasi banyak digunakan dalam berbagai bidang dan kegiatan antara lain dalam kesenian, olah raga, dan pendidikan, khususnya pembelajaran. Peneliti memberikan tugas kepeserta didik berbasis portofolio, Dalam area pendidikan, portofolio tidak hanya digunakan di sekolah, tetapi juga di lembaga pendidikan guru. Corak portofolio adalah ditentukan oleh tujuan dibuatnya portofolio. Tujuan portofolio akan mempengaruhi pertimbangan rancangan (desain) isi dan seleksi. Penelitian ini menggunakan metode penelitian tindakan kelas. Adapun hasil penelitian ini menunjukkan bahwa prestasi belajar melalui pemberian tugas berbasis portofolio siswa pada siklus I sebesar 47,22%, kemudian meningkat 88,88% pada siklus II.

Referensi

Arwafe. 2015. Fungsi Prestasi Belajar. Jakarta: Insan Cipta.

Assingkily, M.S. 2021. Penelitian Tindakan Kelas: Membenahi Pendidikan dari Kelas. Medan: CV. Pusdikra Mitra Jaya.

Azizy, A. Qodri A. 2017. Pendidikan Agama Untuk Membangun Etika Sosial. Semarang: Aneka Ilmu.

Baharuddin. 2017. Psikologi Pendidikan. Yogyakarta: Ar Ruzz Media.

Dwitagama, Wijaya Kusuma dan Dedi. 2018. Mengenal Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: Indeks.

Fajar, Amie. 2019. Portofolio Dalam Pembelajaran. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Hatta, Sumarna Surapranata dan Muhammad. 2015. Penilaian Berbasis Kelas, Penilaian Portofolio: Implementasi Kurikulum. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Kurniawan, Aris. 2015. Prestasi Beserta Macamnya. Jakarta: gramedia.

Mansyah, Dasim Budi. 2019. Model Pembelajaran Dan Penilaian Berbasis Portofolio. Bandung: Grasindo.

Mudjiyono, Dimyati dan. 2019. Belajar Dan Pembelajaran. Jakarta: Rineka Cipta.

Mulyasa, E. 2015. Manajemen Berbasis Sekolah. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.

Nasution, J. Musell dan. 2015. Mengajar Dengan Sukses. Jakarta: Bumi Aksara.

Nurdin, Syafrudin. 2020. Guru Professional Dan Implementasi Kurikulum. Jakarta: Ciputat Press.

Purwanto, Ngalim. 2019. Psikologi Pendidikan. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Slameto. 2010. Belajar Dan Faktorfaktor Yang Mempengaruhinya. Jakarta: Rineka Cipta.

Sudjana, Nana. 2014. Dasar-Dasar Proses Belajar Mengajar. Bandung: Sinar Baru Al-Gresindo.

Sugihartono. 2017. Psikologi Pendidikan. Yogyakarta: UNY Press.

Sulistyorini, M. Faturrahman dan. 2017. Belajar Dan Pembelajaran. Yogyakarta: Teras.

Suryabrata, Sumadi. 2016. Psikologi Pendidikan. Jakarta: Grafindo Persada.

Syah, Muhibbin. 2011. Psikologi Belajar. Jakarta: Bumi Aksara.

. 2015. Psikologi Pendidikan Dengan Pendekatan Baru. Bandung: Rosdakarya.

Tohirin. 2018. Psikologi Pembelajaran Agama Islam. Jakarta: Rineka Cipta.

##submission.downloads##

Diterbitkan

2023-08-11

Terbitan

Bagian

Table of Content | Articles