Konsep Mukjizat Menurut Islam dan Kristen
DOI:
https://doi.org/10.56832/edu.v2i3.233Kata Kunci:
Konsep Mukjizat, Pandangan AgamaAbstrak
Mukjizat dalam Islam adalah kejadian/kelebihan di luar akal manusia yang tidak dimiliki oleh siapapun, karena mukjizat hanya dimilki oleh para Rasul yang diberikan oleh Allah kepada para Rasul-Nya. Apabila ada seseorang yang memiliki sesuatu yang luar bisa itu tidak bisa dikatakan sebagai mukjizat melainkan karomah. Sedangkan dalam Kristen mukjizat adalah suatu kejadian atau peristiwa yang luar biasa atau di luar kebiasaan yang dilakukan oleh Tuhan atau oleh Allah atau oleh Kuasa Roh Tuhan dengan tujuan tertentu, misalnya untuk meneguhkan pengutusan seorang Nabi Tuhan, seorang Rasul Tuhan maupun seorang hamba Tuhan.
Referensi
Al-Munawwar, S. A. H. (1990). Al-Qur’an Membangun Tradisi Kesalehan Hakiki. Jakarta: Bumi Aksara.
Al-Fauzan, S. (1990). Al Irsyad ila Shahih al-I’tiqad. Jakarta: Ar-Ri’asatul ‘Aamaah li Idarotil Buhutsi ‘Ilmiyyah.
Assingkily, M. S. (2021). Metode Penelitian Pendidikan: Panduan Menulis Artikel Ilmiah dan Tugas Akhir. Yogyakarta: Penerbit K-Media.
Bangkok, B. (2009). Tetap Percaya akan Tuhan. Lukas.
Boice, J. M. (2011). Dasar-dasar Iman Kristen. Jakarta: Penerbit Momentum.
Browning, W. R. F. (2011). Kamus Al-Kitab. Jakarta: BPK Gunung Mulia.
Millard, E. J. (2003). Teologi Kristen, Jilid 1. Malang: Penerbit Gandum Mas.
Muhammad, A. A. (2007). Al Jami’ li Ahkami Al-Qur’an. Jakarta: Pustaka Azzam.
Poerwodarminto, W. J. S. (2000). Kamus Besar Bahasa Indonesia. Jakarta: Balai Pustaka.
Shihab, M. Q. (1998). Mukjizat Al-Qur’an. Bandung: Mizan.
Shihab, M. Q. (2004). Mukjizat Al-Qur’an: Ditinjau dari Aspek Kebahasaan, Isyarat Ilmiah dan Pemberitaan Ghaib. Bandung: Mizan.
Shihab, M. Q. (2007). Mukjizat Al-Qur’an: Ditinjau dari Aspek Kebahasaan, Isyarat Ilmiah dan Pemberitaan Ghaib. Bandung: Mizan.
Sugiyono, S. (2010). Metode Komparatif. Jakarta: PT. RajaGrafindo Persada.